PRINT KAINlangsung JAHIT
beyond fabric printing
Get Started
Diberdayakan oleh Blogger.

Cara Mendapatkan Gambar Berkualitas untuk Print

Posted On Kamis, 06 Februari 2014


Bila Anda melihat image di atas melalui layar monitor komputer atau smartphone Anda, pasti Anda berpikir gambar ini layak untuk di print karena pasti hasilnya adalah gambar yang tajam atau berkualitas baik.
Benarkah demikian?

Ini gambar tersebut yang terlihat di hasil print:

Loh kok buram? padahal di layar monitor terlihat bagus sekali?
Inilah pertanyaan yang sering diajukan oleh para customer Shrelo yang masih awam soal printing.
Jangan khawatir :)

Artikel ini kami tulis khusus untuk para customer yang ingin mencetak gambar atau foto hasil karya sendiri atau yang mengambil gambar dari sumber lain seperti internet untuk dicetak di kain.

Image atau gambar yang terlihat tajam dan bagus di layar monitor komputer Anda atau di layar smartphone, belum tentu bagus ketika diprint. Biasanya hasil print yang terlihat adalah blur, buram, "nge-blok" atau kelihatan pixel-nya.
Ini karena resolusi image yang dibutuhkan untuk printing lebih tinggi daripada untuk layar monitor. Print di kain mempunyai minimal resolusi 150 dpi, sedangkan layar monitor hanya 72 dpi. Kita akan membahas tentang dpi ini di bawah.

Tips dan Trik Berjualan Online Untuk Reseller

Posted On Rabu, 05 Februari 2014


Artikel ini kami buat khusus untuk pembaca yang ingin menjadi reseller kami :) 
Selain berjualan kain cetakan secara langsung, para reseller kami juga terdiri dari orang-orang yang bisa mengolah hasil cetakan kami menjadi sesuatu yang mempunyai economic value lebih, misalnya menjadi cushion, bantal foto, tas, produk interior, apparel, sepatu, dan masih banyak lagi.
Nilai jual dari produk-produk ini jauh lebih tinggi daripada cost yang harus mereka keluarkan, apalagi kalau mereka sudah mempunyai Merek atau Brand tersendiri.
Mereka berjualan dengan cara Offline seperti di butik, pameran, toko atau secara Online.

Terkadang berjualan secara online khususnya barang fashion terdengar mudah dan bisa dilakukan oleh siapa saja, akan tetapi sebaliknya, dibutuhkan beberapa tips dan trik agar sukses di dunia online yang memiliki cukup banyak persaingan. Internet memang memberikan akses ke banyak calon pembeli yang berada di tempat yang berbeda. Melalui internet anda bisa terhubung dengan calon pembeli di seluruh daerah. Lokasi tidak lagi sepenting dulu karena anda dapat berinteraksi dengan siapa pun secara online. Namun, tingkat persaingan dunia online juga sangat tinggi, disini anda harus bersaing dengan ribuan penjual yang juga berlokasi di seluruh dunia. Agar kesuksesan dalam berjualan online, anda perlu memanfaatkan beberapa tips di bawah ini : 

Jenis-jenis Kain Polyester dan Kegunaannya

Posted On Senin, 03 Februari 2014



Polyester adalah jenis kain sintetis yang mulai sangat populer di Indonesia dan di dunia. 
Kain polyester adalah kain sintetis, yang memiliki arti serat buatan dan tidak tersedia secara bebas di alam, seperti katun, viscose, sutera, dan kain lainnya yang seratnya diolah dari alam.

Polyester adalah kain yang digunakan untuk menambah kualitas jenis kain tertentu, seperti resistensi terhadap kerutan. Jenis kain ini juga digunakan untuk memberi efek keras pada bahan kain lainnya dan memberi kekuatan. Keunggulan kain yang terbuat dari serat Polyester ini dikenal memiliki daya tahan lama, tidak mudah kusut, dan lebih cepat kering pada saat dijemur.

Selain itu kain Polyester lebih tahan terhadap berbagai jenis bakteri, tahan terhadap air atau water-resistant dan juga tidak mudah menyusut ataupun melar. Polyester sering dianggap memiliki kelemahan yakni tidak mampu menyerap keringat. Namun saat ini, sudah ada beberapa teknologi pakaian dari polyester yang dapat menyerap keringat seperti Dryfit yang berpori (kaos Nike) yang biasa digunakan untuk kaos Jersey Sepak Bola ataupun Sepeda.

Daftar Sekolah Tinggi Fashion di Indonesia


Industri fashion di Indonesia berkembang sangat cepat, dikarenakan setiap orang tidak bisa lepas dari dunia fashion. Demi terciptanya industri fashion yang handal maka membutuhkan tenaga profesional yang benar-benar telah terlatih, memiliki pengetahuan tentang trend fashion terbaru dan memiliki keterampilan yang diperlukan untuk diaplikasikan di tempat kerja.  Permintaan untuk profesional yang terlatih di industri fashion telah menyebabkan pembentukan sejumlah lembaga fashion desain atau sekolah tinggi fashion di negeri ini. Setiap sekolah fashion memiliki identitasnya sendiri dan menawarkan fitur atau program yang berbeda yang dapat menarik minat para siswa, dibutuhkan pemikiran yang matang untuk memilih sekolah tinggi di bidang fashion sesuai bakat dan minat. 



Berikut ini adalah daftar sekolah fashion di kota-kota besar di Indonesia :

JAKARTA

1. Esmod Jakarta

Jl. Asem II No.3 – 5 Cipete, Jakarta Selatan 12410
Jakarta – Indonesia
Phone (62-21) 7659181-82 / 7659089
Fax. (62-21) 7657517
Email : marketing@esmodjakarta.com
http://www.esmodjakarta.com

2. LaSalle College International Jakarta

Sahid Office Boutique (Unit D – F)
Jl. Jend. Sudirman Kav.86, Jakarta Pusat 10220
Phone (021) 57851819
Fax (021) 57851820
Email : infojkt@lasallecollege.ac.id
http://www.lasallecollege.ac.id


3. Akademi Seni Rupa & Design ISWI (Ikatan Sarjana Wanita Indonesia)

Taman Modern Cakung,
Jl. Dahlia Block E No.6, Jakarta Timur 13960
No. Fax. (021) 4616103
No. Telepon. (021) 4616103 / 4616102

4. Sekolah Mode Busana Budihardjo

Jl. Limau No.42, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12130
No. Fax.(021) 7245783
No. Telepon.(021) 7245783 / 7243221

5. LPTB Susan Budihardjo

Jl. Cikini Raya No.58 FF – GG, Jakarta Pusat
Telp. (021) 3140575
Fax. (021) 323526

6. Bunka (So-En) School of Fashion

Jl. Pembangunan III/14C, Jakarta Pusat
Telp: (021) 6335759
http://bunkaschooloffashion.com/

7. Phalie Studio

Jl. Gading Indah Raya, Blok C21
Kelapa Gading, Jakarta Utara 14240
Telp. (021) 92983700 / 71681045
http://phaliestudio.wordpress.com/

8. Harry Dharsono Couture

Jl. Cilandak Tengah 71
Jakarta Selatan

9. Indonesia International Fashion Institute (IIFI) –  Sekolah Mode Poppy Dharsono

Plaza 5 Pondok Indah Blok B-9.
Jl. Margaguna, Kebayoran Baru. Jakarta Selatan 12130
Telp : (021) 72788701-03
Fax : (021) 72788689
Email : iifi@centrin.net.id

10. Sekolah Tinggi Desain Interstudi 

Kampus STDI
Jl. Kapten Tendean No.2, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Telp. (021) 71793985
Fax. (021) 71790477
http://stdi.interstudi.edu

11. Lembaga Kursus Tata Busana Wiwi

Jl. KH.Agus Salim No.30 / 8
Jakarta Pusat 10340
Telp : ( 021) 3102936 / 3921978
Fax : ( 021 ) 31927651
Email : clard@dnet.net.id
http://www.wiwicouture.com

12. IKKIS

Sekolah Privat Mode & Teknik Menjahit Busana Halus
Jl. Mampang Prapatan XVIII No.102,
Komplek Keuangan, Duren Tiga, Pancoran, Jakarta Selatan 12760
Phone : (021) 7984794 / 7983506
Mobile : 08158885441
E-mail : info@ikkis.net
http://www.ikkis.net/

13. Eileen Collection

Telp: (021) 3906493
Mobile: 08121397367

14. Juliana Jaya

Jl Bekasi Raya Km 19/10
Jakarta 13920
Telp: (021) 4241494 / 46827191

15. Sanly's Fashion 

Jl Tanjung Duren Raya No 29B
Jakarta Barat
Telp: (021) 5632710

16. IKJ Fashion Design
http://www.senirupaikj.ac.id/akademik/desain-mode-busana

Kompleks Taman Ismail Marzuki 
Jl. Cikini Raya No. 73 
Jakarta Pusat 10330 
Ph : 021 3901965, 3929205 
Fax : 021 - 3915225 

BANDUNG

1. Sekolah Tinggi Seni Indonesia (STSI)

Jl. Buah Batu no.212, Bandung 40265
Telp: (022) 7314982 / 7394532
http://www.stsi-bdg.ac.id/

2. Telkom Creative Industries School (Fakultas Industri Kreatif), Universitas Telkom

Jl. Soekarno-Hatta 581 Bandung 40275
Telp/Fax : (022) 7306211 / 7306228
Mobile : 081322852228
http://www.stisi.ac.id

3. Sekolah Mode Lina Lea

Jl. Dr Saleh 4, Bandung 40131
Phone: (022) 2035008

4. Sekolah Tinggi Teknologi Tekstil
Jl. Jakarta No. 31, Bandung 40272
Telp : 022-7272580, Fax : 022-7271694, E-mail : info@stttekstil.ac.id
web: http://stttekstil.ac.id/

SURABAYA

1. Arva School of Fashion

Sambas No.16, Surabaya
Telp: (031) 5672537
Email : info@arvaschooloffashion.com
http://www.arvaschooloffashion.com

2. Raffles College - Surabaya
http://www.raffles-indonesia.com/#!fashion-design-surabaya/ci7f

Wisma BII 12th Floor JL.  Pemuda No. 60 - 70 Surabaya 60271
Phone    : +62 31 5327084

MEDAN

1. Dolling School of Fashion Design

Kursus Fashion Design, Sulam, Dll.
Jl. Prapat no.42 Medan
Telp: (061) 4517364 / 4520731

2. Raffles College
http://www.raffles-indonesia.com/#!fashion-design-medan/c1t6d

Kompleks Centre Point,Jl. Timor Blok J No V-VI, Medan 20231 Indonesia
Phone    : +62 61 75250390 

Hubungi kami

Shrelo. Ruko Arteri Gading E1 No.12. Jl. Arteri Kelapa Gading, Pegangsaan Dua, Kelapa Gading. Jakarta Utara. Jakarta. Indonesia. 14240
+62-818-08986530
+62-814-10035250
Senin-Jumat (09:00 - 18:00)
Sabtu (09:00 - 14:00)

Formulir Kontak

Names

Email

Pesan

© SHRELO. All Rights Reserved